Breaking News

Sunday, February 21, 2016

Syarat Dua Bangun Datar yang Sebangun

Marilah kita perhatikan persegi panjang  ABCD  dan  PQRS pada Gambar Akan kita selidiki hubungan sisi-sisi kedua persegi panjang itu.
Perhatikanlah panjang sisi-sisi dari kedua persegi panjang di atas.


sisi -sisi yang bersesuaian sebanding.Karena panjang sisi yang lain sama dengan sisi yang telah diketahui, maka cukup dua sisi yang diselidiki. Jadi, sisi-sisi yang bersesuaian pada dua persegi panjang yang sebangun adalah sebanding.Untuk sudut, karena semua sudut persegi panjang merupakan siku-siku maka dapat dikatakan sudut-sudut yang bersesuaian sama besar.

Dua bangun datar dikatakan sebangun jika sudut-sudutyang bersesuaian sama besar dan sisi-sisi yang bersesuaian sebanding.

No comments:

Post a Comment

Designed By